Skripsi Manajemen
PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA PERUSAHAAN INFRASTRUKTUR YANG TERDAFTAR PADA BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2018 – 2022
XML JSONPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan manajerial, leverage dan ukuran perusahaan terhadap corporate social responsibility pada perusahaan infrastruktur yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia periode 2018 – 2022. Penelitian ini menggunakan data sekunder. Teknik sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling. Jumlah sampel yang diperoleh sebanyak 38 perusahaan. Metode analisis penelitian ini menggunakan analisis deskriptif serta beberapa jenis evaluasi dengan menggunakan bantuan program IBM SPSS (Software Statistical Package for Social Science). Dari penelitian ini diperleh kesimpulan bahwa hanya ukuran perusahaan yang memiliki pengaruh signifikan terhadap corporate social responsibility. Sedangkan kepemilikan manajerial dan leverage tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap corporate social responsibility.
Detail Information
Item Type |
Bachelor's Thesis
|
---|---|
Penulis |
WITA ANDRIANI - Personal Name
|
Student ID |
2061201028
|
Dosen Pembimbing |
Dr. Evelyn Wijaya, S.E., M.M. - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI | |
Edisi | |
Departement |
Fakultas Bisnis
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Fakultas Bisnis IBT Pelita Indonesia : ., 2024 |
Edisi | |
Subyek | |
No Panggil |
090
|
Copyright | |
Doi |