PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), NET PROFIT MARGIN (NPM), CURRENT RATIO (CR), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), DAN TOTAL ASSETS TURNOVER (TATO) TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2018 – 2022

Detail Cantuman

Skripsi Akuntansi

PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), NET PROFIT MARGIN (NPM), CURRENT RATIO (CR), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), DAN TOTAL ASSETS TURNOVER (TATO) TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2018 – 2022

XML JSON

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ROA, NPM, CR, DER dan TATO terhadap Pertumbuhan Laba pada perusahaan sub sektor properti dan rea estate yang terdaftar di BEI tahun 2018-2022. Data yang digunakan adalah data sekunder, dimana ROA, NPM, CR, DER dan TATO sebagai variabel independen, sedangkan pertumbuhan laba sebagai variabel dependen. Teknik sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling. Jumlah sampel yang diperoleh sebanyak 40 perusahaan. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda serta beberapa jenis evaluasi dengan menggunakan bantuan software SmartPLS. Dari penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa ROA, NPM, CR, DER dan TATO memiliki pengaruh tidak signifikan terhadap Pertumbuhan Laba.


Detail Information

Item Type
Bachelor's Thesis
Penulis
VELLICIA MELLYAN - Personal Name
Student ID
2062201046
Dosen Pembimbing
Anton, S.E., M.Ak., Ak. - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Fakultas Bisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Fakultas Bisnis IBT Pelita Indonesia : Pekanbaru.,
Edisi
Subyek
No Panggil
080
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail